Pengaruh

Pengaruh likuiditas, leverage dan pertumbuhan penjualan terhadap profitabilitas

Penulis

  • Meylana Naibaho STIE Sultan Agung Pematangsiantar
  • Inria Dia Yova Aritonang
  • Rani Siregar
  • Gibson Siahaan

Kata Kunci:

Liquidity, Leverage, Sales Growth, Profitability

Abstrak

INFORMASI ARTIKEL

ABSTRAK

 

Article history:

Dikirim tanggal: 

Revisi pertama tanggal: date

Diterima tanggal: date

Tersedia online tanggal dd/mm/yyyy

Tujuan dari penelitian ini yaitu untuk mengetahui dan menganalisis pengaruh likuiditas, leverage dan pertumbuhan penjualan terhadap profitabilitas serta untuk dapat mengetahui apakah benar profitabilitas dapat memperkuat atau memperlemah pengaruh likuiditas ,leverage dan pertumbuhan penjualan. Objek yang digunakan dalam pembuatan penelitian ini adalah perusahaan yang terdaftar di BEI yaitu perusahaan sub sektor kesehatan pada periode 2019-2023. Jumlah populasinya yaitu 23 perusahaan dan purposive sampling sehingga sampel yang terdapat diperusahaan adalah 8. Teknik analisis data yang digunakan seperti statistik deskriptif, Uji asumsi klasik dan menggunakan apliksai spss 21. Hasil penelitian menunjukan bahwa secara simultan Likuiditas mengalami penurunan diikuti dengan profitabilitas yang juga mengalami penurunan. rata-rata likuiditas yang diukur dengan rasio CR tidak memiliki pengaruh yang signifikan terhadap profitabilitas. Sementara Leverage diukur dengan rasio DER mengalami fluktuasi sedangkan profitabilitas mengalami penurunan. Dan pertumbuhan penjualan mengalami fluktuasi dan cenderung menurun.

 

Kata Kunci: Likuiditas, Leverage, pertumbuhan penjualan, profitabilitas 

 

Referensi

Amir Hamzah, Dadang Suhendar, & Agus Zainul Arifin. (2023). Factors Affecting Cloud Accounting Adoption In Smes. Jurnal Akuntansi, 27(3), 442–464. Https://Doi.Org/10.24912/Ja.V27i3.1520

Anisa, T. D. M., & Febyansyah, A. (2024). Pengaruh Likuiditas, Leverage, Ukuran Perusahaan, Dan Pertumbuhan Penjualan Terhadap Profitabilitas. Junal Ilmiah MEA, Vol. 8 Nom. Https://Doi.Org/Https://Doi.Org/10.31955/Mea.V8i1.3896

Arifin, D. S., A, & Madi, R. A. (2019). Pengaruh Likuiditas, Leverage, Ukuran Perusahaan Dan Pertumbuhan Penjualan Terhadap Profitabilitas (Studi Pada Perusahaan Property Dan Real Estate Yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia Tahun 2013-2017). Jurnal Manajemen Dan Kewirausahaan, 11 (2), 38–52.

Fatmasari, D., Harjadi, D., & Hamzah, A. (2022). Error Correction Model Approach As A Determinant Of Stock Prices. Trikonomika, 21(2), 84–91. Https://Doi.Org/10.23969/Trikonomika.V21i2.6968

Fransisca, E., & Widjaja, I. (2019). Pengaruh Leverage, Likuiditas, Pertumbuhan Penjualan Dan Ukuran Perusahaan Terhadap Profitabilitas Perusahaan Manufaktur. Jurnal Manajerial Dan Kewirausahaan, Vol.1, 199–206.

Hamzah, A. (2019). Literasi Keuangan Dan Inklusi Keuangan Syariah Di Kalangan Tenaga Pendidik Kabupaten Kuningan. Jurnal Akuntansi Dan Keuangan Islam, 7(2), 175–187.

Hamzah, A. H. (2017). Analisis Determinasi Yang Mempengaruhi Ketepatan Pelaporan Keuangan Pada Perusahaan Sektor Perbankan. Jurnal Riset Keuangan Dan Akuntansi, 3(1), 88–94. Https://Doi.Org/10.25134/Jrka.V3i1.918

Hamzah, A., & Suhendar, D. (2020). Financial Inclusion Model On The Development Of Batik Smes In Cirebon Regency. Jurnal Minds: Manajemen Ide Dan Inspirasi, 7(2), 95. Https://Doi.Org/10.24252/Minds.V7i2.16512

Harjadi, D., Hamzah, A., & Fatmasari, D. (2022). Factors That Affect The Tendency Of Accounting Fraud (Case Study At BUMN Banks In Kuningan Regency ). Al-Amwal : Jurnal Ekonomi Dan Perbankan Syari’ah, 14(1), 64. Https://Doi.Org/10.24235/Amwal.V14i1.10089

Lia Dwi Martika, Hamzah, A., & Oktaviani Rita Puspasari. (2024). The Dynamics Of Financial Literacy And Accounting Literacy In Coastal Communities. Jurnal Akuntansi, 28(2), 300–318. Https://Doi.Org/10.24912/Ja.V28i2.1856

Setyawan, D. (2021). Pengaruh Likuiditas Dan Leverage Terhadap Profitabilitas Dan Nilai Perusahaan Pada Perusahaan-Perusahaan Idxtechno Periode 2017-2019. Jurnal Ekonomi Akuntansi, Vol.6, 211–224. Https://Doi.Org/Https://Doi.Org/10.30996/Jea17.V6i2.5966

Sukadana, I. K. A., & Triaryati, N. (2018). Pengaruh Pertumbuhan Penjualan, Ukuran Perusahaan, Dan Leverage Terhadap Profitabilitas Pada Perusahaan Food And Beverage Bei. E-Jurnal Manajemen Universitas Udayana, 7(11), 6239. Https://Doi.Org/10.24843/Ejmunud.2018.V07.I11.P16

Unduhan

Diterbitkan

03-01-2025

Cara Mengutip

Meylana Naibaho, Yova Aritonang, I. D., Siregar, R., & Siahaan, G. (2025). Pengaruh: Pengaruh likuiditas, leverage dan pertumbuhan penjualan terhadap profitabilitas. Jurnal Ekonomi Akuntansi Manajemen (JEAM), 1(2), 165–174. Diambil dari https://jeam.uniku.ac.id/index.php/pub/article/view/10